a. DDL (Data Definition Language)
Untuk mendefinisikan suatu data dalam pembuatan dan penghapusan object.
Perintah yang digunakan dalam SQL sebagai berikut:
- CREATE (membuat)
- ALTER (merubah)
- DROP (menghapus)
b. DML (Data Manipulation Language)
Untuk memanipulasi data pada tabel dengan menambahkan, menghapus, merubah data.
Perintah yang digunakan dalam SQL sebagai berikut:
- INSERT (memasukkan)
- DELETE ( menghapus)
- UPDATE (merubah)
c. DCL (Data Control Language)
Untuk pengendalian akses database
Perintah yang digunakan dalam SQL sebagai berikut:
- GRANT (memberikan akses)
- REVOKE ( mencabut akses)
d. DTL (Data Transaction Language)
Untuk mengelola transaksi data.
Perintah yang digunakan dalam SQL sebagai berikut:
- COMMIT (setuju)
- ROLLBACK (batal)
e. Retrieving Data
Untuk menampilkan data.
Perintah yang digunakan dalam SQL sebagai berikut:
- SELECT (menampilkan)
TIPE DATA
Tipe data : BigintIsi : bilangan bulat dari -263 sampai 263
Ukuran : 8 byte
Tipe data : Binary
Isi : panjang tetap dengan maksimal 8000 byte
Ukuran : jumlah byte yang ditetapkan +4 byte
Tipe data : Bit
Isi : integer
Ukuran : nilai 0 dan 1
Tipe data : Char
Isi : data karakter dengan panjang tetap, maksimal 8000 byte
Ukuran : 1 byte perkarakter
Tipe data : Datetime
Isi : 1 Januari 1753 sampai 31 Desember 9999
Ukuran : 8 byte
Tipe data : Decimal
Isi : bilangan bulat dari 10 ^38 +1 sampai 10^38-1
Ukuran : 5 sampai 12 byte tergantung panjangnya
Tipe data : Float
Isi : -1.79E +308 sampai 1.79E +308
Ukuran : 4 sampai 8 byte
Tipe data : Image
Isi : Data biner dengan panjang tidak tetap
Ukuran : -
Tipe data : Int
Isi : Bilangan bulat -2 31 sampai 2 31-1
Tipe data : Money
Isi : Bilangan bulat -2 63 sampai 2 63-1
Tipe data : Nchar
Isi : Data unicode dengan panjang tidak tetap, max 4000 karakter
Tipe data : Ntext
Isi : Data unicode dengan panjang tidak tetap, max 2030-1
Tipe data : Numeric
Isi : Sama dengan type Decimal
Tipe data : Nvarchar
Isi : Data unicode dengan panjang tidak tetap, max 4000 karakter
Tipe data : Real
Isi : -3.40E +38 sampai 3.40E +38
Tipe data : Smalldatetime
Isi : 1 Januari 1900 sampai 6juni 2079
Tipe data : Smallint
Isi : Bilangan bulat -2 15 sampai 2 15-1
Tipe data : Smallmoney
Isi : -214.748.3648 sampai +214.748.3647
Tipe data : Tinyint
Isi : Bilangan bulat 0 samapai 255
Tipe data : Text
Isi : Data non-unicode panjang tidak tetap, max 2 31-1 karakter
Tipe data : Varbinary
Isi : Data biner panjang tidak tetap, max 2 31-1
Tipe data : Varchar
Isi : Data karakter non-unicode dengan panjang tidak tetap, max 8000
sumber: http://elearning.amikom.ac.id
BACA JUGA MENGENAI :
PENGERTIAN SISTEM BASIS DATA & ARSITEKTUR BASIS DATA
No comments :
Post a Comment